Little Friends Soft Toys Tifa – LFS8010
Mainan edukatif berbentuk alat musik tradisional Tifa, dirancang khusus untuk bayi usia 3 bulan ke atas. Dengan bahan lembut dan aman, soft toys ini tidak hanya menjadi teman bermain, tetapi juga membantu mengenalkan budaya Indonesia sejak dini.
Keunggulan & Manfaat
-
🥁 Desain menyerupai alat musik Tifa – mengenalkan budaya dan musik tradisional Indonesia sejak dini.
-
🔊 Mengeluarkan bunyi saat dipukul – melatih indera pendengaran sekaligus kemampuan motorik bayi.
-
🎨 Warna menarik – membantu stimulasi visual si kecil.
-
✋ Bentuk & tekstur kain beragam – menstimulasi indera peraba bayi.
-
✅ Aman & nyaman – bahan lembut, mudah dibersihkan, dan sudah bersertifikat SNI.
#mainananak #mainan #sensoryplay #softtoys




